Wapres Gibran Borong Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar
Rabu, 27 November 2024 – 17:23 WIB

Dukung UMKM, Wapres Gibran memborong emping jagung buatan nasabah PNM Mekaar di Semarang. Foto: dok. PNM
"Saya tidak menyangka Pak Gibran datang langsung dan memborong semua snack emping saya. Terima kasih banyak Pak Gibran, ini benar-benar membantu usaha saya," ungkap Rachma dengan penuh rasa haru.
Direktur Utama PNM, Arief Mulyadi, juga mengapresiasi perjuangan Rachma dan percaya bahwa usaha yang dimulai dengan semangat dan dukungan yang tepat bisa berkembang pesat.
"PNM berkomitmen untuk mendukung para pelaku UMKM, khususnya ibu-ibu, dengan memberikan modal bukan hanya finansial, tetapi juga modal intelektual dan sosial," ujar Arief yang turut mendampingi Gibran dalam acara. (jlo/jpnn)
Dukung UMKM, Wapres Gibran memborong emping jagung buatan nasabah PNM Mekaar di Semarang.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Pengamat Politik IPI: Gibran Berperan Penting Merawat Demokrasi Sipil
- Wapres Gibran Dinilai Jadi Penyelamat Demokrasi Sipil
- PNM Peduli Masa Depan Sehat Jadi Salah Satu Cara Mewujudkan SDG's
- PNM Siapkan Posko Arus Balik Lebaran di Balikpapan dan Padang, Ini Fasilitasnya
- Alhamdulilah, Ibu Atun Akhirnya Bisa Mudik ke Kampung Halaman
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran