Wapres Ma’ruf Amin Resmikan Pembangunan 846 BLK Komunitas, Begini Harapannya
Jumat, 10 Februari 2023 – 17:10 WIB
Wapres menegaskan penciptaan sumber daya unggul dicirikan oleh dua faktor esensial yang sifatnya saling melengkapi, yaitu pemahaman atas ilmu agama, dan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi.
"Kecakapan akan keduanya akan berperan dalam menentukan kemajuan bangsa," tegas Wapres Ma'ruf Amin. (mrk/jpnn)
Wapres Ma’ruf Amin menyampaikan sejumlah harapan saat meresmikan pembanguna 846 BLK Komunitas di Lombok Tengah, simak kalimatnya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- Ahmad Luthfi Tegaskan Komitmen Lindungi Hak Pekerja di Jawa Tengah
- Mentorbox.id: Solusi Pelatihan Kompetensi untuk Tenaga Kerja dan Wirausaha
- Dorong Laju Investasi di Ngawi, Bea Cukai Menerbitkan Izin Fasilitas Kawasan Berikat
- BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Integritas dan Pengelolaan Risiko Demi Cegah Kecurangan
- SANF Perkuat Digitalisasi Pendidikan di Indonesia