Wapres Resmikan Kawasan Sains Kurnaen di Lombok Utara, ini Tujuannya

Wapres Resmikan Kawasan Sains Kurnaen di Lombok Utara, ini Tujuannya
Wakil Presiden Ma’ruf Amin saat meresmikan Kawasan Sains Kurnaen Sumadiharga Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) di Desa Malaka, Lombok Utara. Foto: Edi Suryansyah/JPNN.com

“Fasilitas yang ada saat ini dibangun melalui pendanaan program Coremap dari Bank Dunia tahun 2019-2022," katanya. 

Handoko menjelaskan, fasilitas ini mendukung berbagai riset yang menghasilkan bahan baku produk halal. 

Produk yang dimaksud adalah berupa biota laut secara baik dan berkelanjutan.

"Fasilitas ini diharapkan meningkatkan kualitas bahan baku produk halal dan pengembangan produk halal," ucapnya.

BRIN tersebut direncanakan sebagai fasilitas riset dan inovasi produk halal berbasis maritim nasional.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News