Warga Australia di Bawah 40 Tahun Sekarang Bisa Mendapatkan Vaksin AstraZeneca
Selasa, 29 Juni 2021 – 23:15 WIB
Kementerian Kesehatan Federal mengatakan saat ini 5,9 juta dari 20,6 juta warga Australia yang memenuhi syarat telah menerima suntikan satu dosis vaksin.
Kabinet Nasional kemarin memutuskan untuk mewajibkan vaksinasi bagi semua pekerja di sektor perawatan lanjut usia.
Hingga akhir pekan lalu, 88.287 orang dari 262.876 pekerja di sektor ini telah menerima satu suntikan vaksin COVID, sementara 42.794 pekerja lainnya telah menerima dosis penuh.
Diproduksi oleh Farid M. Ibrahim dari artikel ABC News.
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Rencana awalnya di Australia mereka yang berusia muda akan diberikan vaksin Pfizer
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis