Warga Bakar Dua Polisi
Kecewa Karena Niatnya Mengambil Sepeda Motor yang Ditilang Ditolak
Senin, 05 Maret 2012 – 10:37 WIB

Warga Bakar Dua Polisi
Kapolda Kalteng Brigjen (Pol) Bachtiar Hasanudin Tambunan juga tampak hadir di rumah sakit itu. Kapolda Kalteng yang baru dilantik Kapolri Henderal Timur Pradopo di Jakarta bersama tujuh Kapolda lainnya itu baru akan menjalani seremoni serah terima jabatan, Senin (5/3) ini.
Tak lama berselang, Wahyu dan Sianipar dirujuk ke Palangka Raya. Dua polisi itu mengalami luka bakar di wajah, leher dan tangan.
Kabid Humas Polda Kalteng AKBP H Pambudi Rahayu membenarkan kejadian itu. Kabid Humas juga mengaku sudah menerima laporannya. Kabid Humas juga menjelaskan kronologi kejadian itu. Menurut Kabid Humas, pihaknya juga tengah memeriksa Marno, termasuk kondisi kejiwaannya.
“Untuk mengetahui keadaan psikologisnya harus melalui pemeriksaan ahli. Namun saat diinterogasi, dia dalam keadaan sadar dan saat ditanya bisa menjawab,” tukas Kabid Humas.
KASONGAN – Ketenangan warga Desa Hampalit Kecamatan Katingan Hilir Kabupaten Katingan Provinsi Kalteng, Minggu (4/3) sekitar pukul 07.30 terusik.
BERITA TERKAIT
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku