Warga Banjarkemantren Sambangi Kantor Kejari Sidoarjo, Begini Tuntutannya
Rabu, 05 Februari 2025 – 21:22 WIB

Puluhan warga Desa Banjarkemantren, Kecamatan Buduran melakukan aksi demonstrasi di depan kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Sidoarjo, Rabu (5/2). Foto: Koardinator Aksi
"Kami minta Kejari Sidoarjo untuk segera menuntaskan penyelidikan dan memberikan keadilan bagi masyarakat," tegas Anang.
Menanggapi hal ini, Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kejari Sidoarjo John Franky Yanafia Ariandi menjelaskan kedua kasus tersebut saat ini masih dalam proses pendalaman dan tim penyelidik Kejari Sidoarjo sedang bekerja untuk mengumpulkan bukti-bukti yang diperlukan.
“Kami mohon waktu untuk menyelesaikan pemeriksaan kasus ini, baik terkait pungli PTSL maupun dana ketahanan pangan," ujar John.(fri/jpnn)
Puluhan warga Desa Banjarkemantren, Kecamatan Buduran berdemonstrasi di depan kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Sidoarjo, Rabu (5/2). Begini tuntutannya.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Pemkot Pekanbaru Rugi Ratusan Juta dari Aktivitas Pungli & Pengelolaan Sampah Ilegal
- Elnusa Petrofin Bersihkan Area Dekat Pemukiman untuk Menuntaskan Aspirasi Warga
- Buntut Pungli di Rutan Polda Jateng, Tiga Polisi Jalani Sidang Disiplin
- Geger Pengakuan Eks Tahanan soal Pungli di Rutan Polda Jateng, Bayar Kamar Rp 1 Juta
- Polisi Gulung Dua Pelaku Pungli yang Catut DLHK Pekanbaru
- Pelaku Pungli di Pantai Carita Ditangkap Polisi