Warga Batam Rebutan Kartu BBM
Jumat, 01 April 2011 – 09:29 WIB
Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Sumber Daya Mineral Batam, Ahmad Hijazi mengatakan, itu karena masyarakat belum tahu kalau penyerahan berkas dan pengambilan kartu fasilitas yang sudah jadi, diperpanjang tiga hari lagi. "Saya tegaskan, bahwa masyarakat yang belum punya kartu fasilitas BBM, jangan takut kalau nanti beli BBM di SPBU harganya jadi naik atau harga non subsidi. Itu tidak benar sama sekali," ujarnya.(jpnn)
Baca Juga:
BATAM - Hari terakhir penyerahan berkas dan pengambilan kartu fasilitas BBM di lantai dasar kantor bersama Pemko Batam, berlangsung ricuh,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Puluhan Rumah di Palabuhanratu Sukabumi Rusak Akibat Abrasi Pantai
- 391 Peserta Ikuti SKB CPNS Kota Bengkulu
- Menjelang Nataru, Polda Lampung Gelar Operasi Lilin Krakatau 2024
- Jadi Mitra Strategis Kementan, Kementrans Siap Bantu Penyediaan Tenaga Kerja
- Pengamanan Nataru, Polres Banyuasin Kerahkan 304 Personel Gabungan
- Jalur Puncak Bogor Malam Tahun Baru Ditutup untuk Kendaraan