Warga Berkerumun Antre BTS Meal di McD, Pemprov DKI Diminta Bersikap Tegas
Rabu, 09 Juni 2021 – 21:01 WIB

Kepolisian saat mengatur antrean pengemudi ojek online yang membeli promo menu BTS Meal di gerai Mcdonald's di kawasan Pulogadung, Jakarta Timur, Rabu (9/6) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com.
Dia meminta pihak pemprov harus mengusut kasus tersebut agar bisa memberikan sanksi yang tepat kepada pengelola McD.
"Pelanggarannya seperti apa. Perlu diselidik kasusnya. Kan, bisa macam-macam sanksi, bisa didenda kalau memang perlu, ya, disegel," tutur Gilbert. (cr3/jpnn)
Anggota DPRD DKI Jakarta Gilbert Simanjuntak meminta Pemprov DKI Jakarta harus mengambil sikap tegas atas kerumunan di sejumlah gerai McD gegara BTS Meal
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Jakarta Ramah Bersepeda, EJ Sport & Pemprov DKI Gelar Acara SilaturahRide 2025
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Libur Lebaran Selesai, Ganjil-Genap di Jakarta Mulai Berlaku Pada Selasa
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Pemprov DKI Siapkan PIK Sebagai Pintu Masuk Wisatawan ke Kepulauan Seribu
- Politikus PDI Perjuangan Ini Dilantik Prabowo Jadi Dubes RI untuk Italia