Warga Bintan Temukan Bola Hitam di Tepi Pantai, Begini Penjelasan TNI
Rabu, 27 Januari 2021 – 13:20 WIB

Bola hitam terdampar di pantai Desa Teluk Bakau, Bintan, Kepri, Selasa (26/1/2021). (ANTARA/HO).
Jenderal bintang satu itu memperkirakan, bola hitam tersebut terbawa arus sehingga terdampar di tepi pantai Desa Teluk Bakau. Saat ini, arus laut bergerak dari utara di perairan Natuna ke bagian selatan.
"Itu dari utara, Natuna itu ke selatan. Kemudian dari Selat Sunda ke tengah. Dari utara Filipina itu menuju ke selatan juga ke timur. Arus lautnya begitu di beberapa bulan ini," beber dia.(ast/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bola hitam berukuran besar yang ditemukan warga di tepi pantai Desa Teluk Bakau tampak terlilit dengan rantai dan ban bekas.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- George Santos Gelar Program MBG Perdana untuk Sekolah di Kawasan KEK Galang Batang
- Usut Kasus Korupsi di Kemenhan, KPK Panggil eks Direktur DKB
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Prabowo Berencana Evakuasi 1.000 Warga Palestina, DPR Minta Hanya Sementara
- Ini Kata Laksma Wira soal Oknum TNI AL Bunuh Juwita