Warga Cakung Timur Buat Surat Pernyataan dan Pilih Bongkar Rumah Sendiri
Jumat, 16 Oktober 2020 – 08:05 WIB
Mereka ingin pemerintah membeli rumah yang akan digusur.
Namun, hal itu ditolak pemerintah karena warga bantaran kali tinggal di atas tanah milik pemerintah alias bangunan liar.
Adapun normalisasi Kali Rawa Rengas ini nantinya diharapkan dapat mengatasi permasalahan banjir di wilayah Cakung Timur dan sekitarnya. (mcr1/jpnn)
Awalnya warga Cakung Timur sempat menolak, tetapi kemudian memilih untuk membongkar rumah sendiri.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Kawinkan Emas PON Aceh-Sumut Jadi Catatan Manis Pengprov Perbasi DKI Jakarta di 2024
- Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta Dicopot dari Jabatan Imbas Dugaan Kasus Korupsi
- Di Depan Ridwan Kamil, Warga Condet Tegaskan Pilih Normalisasi dibanding Naturalisasi
- DPRD Usulkan Nama Pj Gubernur, Heru Budi Terhempas
- Pemprov DKI Launching Anugerah Humas Jakarta 2024
- Bantah Anies, Anak Buah Heru Tegaskan Kebijakan PBB-P2 Pro-Rakyat Kecil