Warga Cipinang Melayu Banyak Kehilangan Harta Benda
Senin, 22 Februari 2021 – 16:58 WIB
Yuni, warga lainnya juga membutuhkan bantuan pakaian layak pakai dan cairan antiseptik untuk membersihkan rumah yang habis terendam banjir.
"Banyak ya yang dibutuhkan, pakaian layak, karbol, cairan antiseptik," ujar Yuni.
Diketahui, banjiri merendam wilayah Kelurahan Cipinang Melayu, Makasar, Jakarta Timur pada Kamis (18/2) hingga Minggu (21/2).
Banjir dengan ketinggiar air mencapai tiga meter itu terjadi akibat curah hujan tinggi dan luapan Kali Sunter. (cr1/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pascabanjir, warga Kelurahan Cipinang Melayu, Jakarta Timur, melakukan pembersihan sisa lumpur.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Banjir Bandang Melanda Sejumlah Desa di Wilayah Selatan Karawang
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Sukarelawan Bantu Ridwan Kamil Tanam Pohon di Sungai, Cegah Erosi dan Banjir
- 3 Cawagub Tawarkan Kebijakan Menangani Banjir di Jakarta
- KAI Daop 2 Bandung Antisipasi 73 Titik Rawan Bencana saat Musim Hujan
- Hujan Deras, Sejumlah Ruas Jalan di Cikarang Bekasi Tergenang, Begini Kondisinya