Warga Curhat ke Polres Rohil soal Kesulitan Air Bersih, AKBP Andrian Langsung Bergerak

Pihaknya sengaja memberikan bantuan sumur bor dan pompa di wilayah yang kesulitan untuk mendapat air bersih. Terlebih, keluhan disampaikan langsung kepada pihak Polres Rohil.
"Bapak Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Bapak Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal memerintahkan kepada seluruh jajaran untuk turun ke masyarakat memberi bantuan, apalagi masyarakat langsung mengadu kepada kami. Pasti kami tindaklanjuti,” ucap Andrian.
Mantan Kapolres Buleleng itu berharap makin banyak masyarakat yang terbantu dengan kegiatan-kegiatan bermanfaat yang dilakukan oleh kepolisian.
“Selain menjaga keamanan di tengah masyarakat. Kami juga terpanggil untuk membentu kesulitan masyarakat. Contohnya pembangunan sarana air bersih ini,” pungkasnya. (mcr36/jpnn)
Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto langsung bergerak setelah Polres Rohil mendapat curhat dari warga soal kesulitan air bersih. Alhamdulillah.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Rizki Ganda Marito
- Pamen-Pati Polda Jabar Dimutasi dan Rotasi, Berikut Daftarnya
- Irjen Iqbal Sosok yang Perangi Narkoba dan Jadi Polisi Humanis Selama Jabat Kapolda Riau
- Kapolri Tunjuk Irjen Herry Heryawan Jadi Kapolda Riau
- Pegadaian jadi Koordinator dalam Kolaborasi 23 BUMN untuk Menghadirkan Air Bersih di Batam
- Penimbun BBM Bersubsidi Ditangkap Polres Rohil, Lihat
- Seruan Irjen Iqbal di Lokasi Banjir Kota Pekanbaru: Utamakan Masyarakat Dulu!