Warga Kaget Ada Ramai-Ramai di depan Rumah Romahurmuziy
Jumat, 15 Maret 2019 – 15:24 WIB

Suasana di depan rumah Ketum PPP Rommahurmuziy di Jalan Batu Ampar III, RT 4 RW 3, Kelurahan Batu Ampar, Kecamatan Kramatjati, Jakarta Timur, Jumat (15/3). Foto: Ridwan/JawaPos.com
Saat ini, Rommy tengah menjalani pemeriksaan intensif bersama pihak lain yang ikut diciduk dalam operasi senyap tersebut.
Dosa terbesar koruptor yang terkena OTT adalah membuat kita semua merasa suci. — Jack Separo Gendeng (@sudjiwotedjo) March 15, 2019
"(Penangkapan Gus Rommy) Ya, benar, di Kanwil Sidoarjo ditangkapnya,” kata Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Burung Mangera saat dihubungi JawaPos.com. (muhammad ridwan/jpc)
Sebuah mobil Avanza warna hitam masuk ke kediaman Romahurmuziy di Jalan Batu Ampar III Kramatjati siang tadi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Tulis Surat, Hasto: Makin Lengkap Skenario Menjadikan Saya sebagai Target
- Merasa Fit, Hasto Kristiyanto Tunjukkan Dokumen Perkara di Sidang
- KPK Menggeledah Rumah La Nyalla, Hardjuno: Penegakan Hukum Jangan Jadi Alat Politik
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Ini Respons Bahlil soal Nasib Ridwan Kamil di KPK