Warga Kaget Saat Ingin Mengambil Wudu di Sungai
Kamis, 09 Juli 2020 – 11:40 WIB

Jenazah pria dievakuasi pihak Puskesmas Ciranjang bersama petugas kepolisian dari Polsek Ciranjang. Foto: Hakim/Radar Cianjur
“Kami tiba datang ke lokasi bersama dengan petugas kesehatan yang menggunakan alat pelindung diri (APD) dan langsung melakukan evakuasi,” jelasnya.
Dari hasil pemeriksaan, di sekujur tubuh jenazah tidak ditemukan bekas kekerasan maupun luka.
“Dari keterangan keluarga yakni salah satu anaknya mengungkapkan, jenazah memiliki riwayat penyakit jantung dan darah tinggi serta dari hasil pemeriksaan tidak ditemukan bekas luka kekerasan fisik,” terangnya. (kim/radarcianjur)
Warga Kampung Cibiuk Kecamatan Ciranjang, Cianjur, dibuat geger dengan penemuan sesuatu di sungai.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Warga Bojongsoang Geger Temuan Mayat Bayi di Tumpukan Sampah
- 5 Berita Terpopuler: Innalillahi, Polemik Muncul, Usulan Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024 Ditunggu!
- Tangkap 8 Pelaku Pemalakan Sopir dan Pemudik, Polres Cianjur Amankan Sajam
- Kapolres Cianjur: Jalur Puncak Lancar Saat Angkot Tak Beroperasi
- Polisi Ungkap Misteri Penemuan Mayat Perempuan di Cimahi, Ternyata
- Mayat Wanita Tanpa Busana Ditemukan di Sungai Progo, Ada Robekan di Ketiak & Selangkangan