Warga Koja Diduga Keracunan Makanan yang Dibagikan Kader PSI
Senin, 25 Oktober 2021 – 20:44 WIB
Dia sudah bekerja sama dengan PSI menyediakan makanan untuk program Rice Box PSI sejak Agustus lalu dan sudah memasak untuk lebih 1.000 kotak nasi.
"Saya mohon maaf sebesar-besarnya atas kejadian ini. Ini murni kesalahan saya,” kata Lidya.
Lidya berterima kasih kepada PSI karena program tersebut telah membantu usaha kulinernya bisa tetap bertahan di tengah pandemi ini. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Puluhan warga Koja diduga keracunan makanan nasi kota berisi sayur buncis, telur dan tempe orek yang dibagikan oleh kader PSI.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Survei PSI: Masyarakat Kaltim Pilih Rudy Mas'ud-Seno Aji
- Kaesang Yakin 70 Persen Pemilih Sragen Pilih Sigit-Suroto
- Kembali ke Solo, Kaesang Perkenalkan Respati-Astrid kepada Warga Pucang Sawit
- Kampanye Bareng Astrid Widayani di Kandang Banteng, Kaesang Bilang Begini
- Ke Pasar Klitikan Solo, Kaesang Kampanyekan Respati Ardi - Astrid Widayani
- Pilkada 2024: Kaesang Ajak Anak Muda Semarang Coblos Ahmad Luthfi dan Yoyok Sukawi