Warga Main Hakim Sendiri, 4 Orang Diamankan, Ada Senapan Angin

Warga Main Hakim Sendiri, 4 Orang Diamankan, Ada Senapan Angin
Warga yang main hakim sendiri diamankan. Foto/ilustrasi: dokumen JPNN.Com

Menurut dr Indra, korban mengalami beberapa luka di bagian tubuh, tidak hanya luka tembak tetapi juga ada luka di bagian kepala korban.

“Diduga korban ditembak menggunakan senapan angin,” ujar dr Indra, Sabtu (11/9).

Lebih lanjut dr Indra mengatakan luka parah yang menyebabkan korban meninggal dunia yakni tembakan yang mengenai punggung dan pinggang korban.

“Untuk proyektil sudah dikeluarkan dari tubuh korban,” pungkas Indra. (*/palpos.id)


Sebanyak empat warga yang diduga main hakim sendiri hingga menewaskan Eli Sujarwo sudah diamankan polisi.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News