Warga Manado saat Dilanda Kepanikan Hebat karena Kabar Tsunami
Pasien Mendadak Sehat, Undangan Tinggalkan Kawinan
Minggu, 13 Maret 2011 – 08:08 WIB
Tsunami ini juga menerjang jembatan Kali Buaya di Poros Jalan Holtekam-Koya. Selain itu, seorang warga bernama Darwato Odang, 32, pengusaha tambak ikan, dilaporkan tewas. Dia ditemukan warga pukul 14.30 kemarin di pinggir jalan bibir pantai.
"Kami terus memantau kerusakan atau kerugian akibat bencana tsunami ini," kata Sekretaris Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Kota Jayapura Yohanis Wemben kemarin. Hingga tadi malam, warga Manado dan Papua masih waspada terhadap tsunami susulan. (manado post/cenderawasih pos/c2/iro)
Saat kepanikan warga Manado, Sulut, memuncak Jumat sore lalu (11/3), tsunami kiriman Jepang malah menerjang Papua malam itu. Selain merusak puluhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408