Warga Mudik, TNI Pantau Rumah Kosong

jpnn.com, JAKARTA - Pengamanan pada saat arus mudik Lebaran tidak hanya dilakukan oleh satpol PP.
TNI dan Polri juga ikut melakukan penjagaan.
Misalnya, di rumah-rumah kosong yang ditinggalkan warga saat mudik.
"Ada tigar pilar, yakni aatpol PP, TNI, dan Polri, untuk mengadakan patroli di beberapa wilayah yang 'dianggap' rawan," kata Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat di Balai Kota, Jakarta, Selasa (20/6).
Djarot menyatakan, tiga pilar itu akan melakukan pengawasan dan memonitor situasi di beberapa wilayah.
"Forum tiga pilar ini ada sampai di tingkat kelurahan," tuturnya.
Djarot menambahkan, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memiliki CCTV yang bisa digunakan sebagai alat melakukan pemantauan kondisi Jakarta. (gil/jpnn)
Pengamanan pada saat arus mudik Lebaran tidak hanya dilakukan oleh satpol PP.
Redaktur & Reporter : Gilang Sonar
- Mudik Makin Ramai, KAI Tambah Kereta Semarang-Pasar Senen, Tiket Rp 150 Ribu
- Arus Kendaraan 5.000 Per Jam, One Way Sampai Tol Bawen Masih Diberlakukan
- Bank Mandiri Hadirkan Posko Layanan untuk Pemudik, Catat Lokasinya!
- Pantau Bandara Soetta, Kapolri Instruksikan Patroli Rutin untuk Pemudik Lebaran 2025
- SIG Berangkatkan 2.160 Pemudik & Hadirkan Posko Mudik di 4 Provinsi
- Siaga 24 Jam, Posko Mudik Gombel Semarang Layani Cek Kesehatan & Makan Gratis