Warga Muhammadiyah Ikut Berjuang Bela Islam
Jumat, 04 November 2016 – 06:31 WIB

Unjuk rasa ormas Islam. Foto: dok.JPNN
Azrul menambahkan, aktivis Muhammadiyah di Jakarta sedang mengumpulkan teman-teman kader dari berbagai profesi, termasuk perawat, dokter dan advokat.
Baca Juga:
Namun, tidak dalam ranah struktural Muhammadiyah untuk menjaga takzim umat pada pimpinan.
"Alhamdulillah, ternyata di luar dugaan malah ada juga kader-kader senior pada ingin terlibat baik dari pegiat lslam, hukum hingga pensiunan PNS, militer dan kepolisian pada berdatangan. Jadi bismillah, besok warga Muhammadiyah akan turun bersama umat Islam lainnya," pungkasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA--Koordinator Nasional (Kornas) Forum Keluarga Alumni Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (Fokal IMM) memastikan semua anggota untuk ikut aksi Bela
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus