Warga Papua Menyalakan Lilin untuk Korban Tragedi Kanjuruhan
Senin, 03 Oktober 2022 – 23:09 WIB
Dia menyatakan aparat kepolisian selalu melakukan pengecekan lapangan sebelum laga Liga 2 dan Liga 3 digelar di Jayapura.
Pengecekan dilakukan dua hari sebelum laga berlangsung.
"Kami tidak ingin terjadi hal-hal yang dapat merugikan orang banyak apalagi seperti tragedi Stadion Kanjuruhan," katanya.
Brigjen Ramdani kemudian mengajak semua masyarakat dan pencinta sepak bola Indonesia bersama-sama menyampaikan belasungkawa atas tragedi Kanjuruhan. (Antara/jpnn)
Warga Papua berbelasungkawa terhadap para korban tragedi Kanjuruhan dengan menyalakan lilin.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Harapan Tinggi Rezin Diop Bersama PSS Sleman
- Orang Tua Korban Kanjuruhan Curhat di Slepet Imin, Harapkan Perubahan
- Pesta Gol Lawan Persewar Waropen, PSBS Biak Percaya Diri Menatap Semifinal Liga 2
- PSBS Biak Ingin Pertegas Layak Tampil di Semifinal Liga 2 Indonesia
- Bertekad Buka Asa ke Semifinal Liga 2, Persewar Incar Kemenangan di Kandang PSBS
- 12 Besar Liga 2: PSBS Biak Optimistis Mencuri 3 Poin di Markas Persewar Waropen