Warga Papua Pencari Suaka Pilih Pulang
Tiga Tahun di Vanuatu, Merasa Tertipu
Rabu, 17 Desember 2008 – 09:58 WIB

Warga Papua Pencari Suaka Pilih Pulang
”Pemerintah Indonesia telah menanggapi secara positif permintaan Siti Wainggai untuk berkumpul kembali bersama suami dan putrinya. Pemerintah melalui koordinasi dengan Pemerintah Vanuatu telah memfasilitasi kepulangan yang bersangkutan ke tanah air,” ujarnya di Jakarta, Selasa (16/12).
Baca Juga:
Faiz mengemukakan, kepulangan Siti Wainggai menunjukkan bahwa telah terdapat tipu daya dan janji-janji yang tidak dipenuhi Herman Wainggai dan kelompoknya.
Yunus beserta istri dan anaknya adalah bagian dari 43 WNI asal Papua yang mencari suaka politik ke Australia. Sebelum keluarga Yunus, telah kembali ke Indonesia, Hana Gobay asal Merauke dan Yubel Kareni asal Serui. Mereka didorong oleh rasa kecewa atas janji-janji dan keterangan palsu Herman Wainggai dan kelompoknya. (iw/agm)
JAKARTA – Pemerintah Indonesia terus membuka diri terhadap WNI pencari suaka politik yang kembali pulang ke tanah air. Siti Wainggai, warga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur