Warga Philipina Korban Penembakan Heli Freeport
Sabtu, 17 Desember 2011 – 16:34 WIB

Warga Philipina Korban Penembakan Heli Freeport
JAKARTA—Seorang warga Philipina bernama Mary Jane Mather menjadi korban penembakan pesawat oprasional PT Freeport di Timika Papua, Sabtu (17/12). Mary Jane, dikabarkan mengalami luka ringan akibat serpihan kaca heli yang diberondong kelompok tak dikenal. Namun, baru beberapa menit mengudara brondongan senjata menyambut heli yang baru mengudara beberapa menit itu. ‘’Korban dievakuasi ke klinik Kuala Kencana dengan Copper Airfast,’’ tambahnya
‘’Adapun korban luka ringan di leher atas nama Mary Jane Mather, Philipina, perempuan alamat Hidden Valley 1050E diperkirakan kena serpihan kaca,’’ ujar Kabid Humas Polda Papua, Kombespol Wachyono, Sabtu (17/12).
Baca Juga:
Seperti diketahui sebuah pesawat jenis MI-8/17 milik Nyaman Air ditembak kelompok tak dikenal sekitar pukul 08:25 Waktu setempat. Ini bermula saat heli yang diawaki Capt. Igor Knyazev dan Vladimir ini hendak mengangkut 26 pekerja dari Tembagapura.
Baca Juga:
JAKARTA—Seorang warga Philipina bernama Mary Jane Mather menjadi korban penembakan pesawat oprasional PT Freeport di Timika Papua, Sabtu
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia