Warga Rohingya Rayakan Idul Adha di Kamp Pengungsian di Bangladesh
Jumat, 24 Agustus 2018 – 10:00 WIB

Warga Rohingya Rayakan Idul Adha di Kamp Pengungsian di Bangladesh
"Kami tidak punya tempat di sini." kata Alam.
"Memang bagus bahwa tidak ada orang yang berusaha membunuh kami di sini, namun saya ingin kembali dimana makam orang tua saya berada."
"Saya bukan siapa-siapa di sini."

"Kami senang di sini, tapi juga sebenarnya tidak senang." kata Shamsul Alam yang berusia 60 tahun, saat dia berjalan ke mesjid untuk sholat.
"Saya punya lahan. Saya punya toko kelontong. Saya punya beras, kentang utuk dimakan di sana."
Dia mengatakan di kamp pengungsian makanan juga banyak tersedia, namun dia tidak mendapatkan apa yang diinginkannya.
"Saya bukan siapa-siapa di sini."
External Link: This VR experience follows a recent tour to Cox's Bazar where the fleeing Rohingya people now live.
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya