Warga Sudah Bisa Cek Nama di DPS
Selasa, 16 Juli 2013 – 18:50 WIB

Warga Sudah Bisa Cek Nama di DPS
JAKARTA – Hingga Selasa (16/7) Komisi Pemilihan Umum (KPU) mencatat terdapat 177 juta pemilih yang masuk Daftar Pemilih Sementara (DPS), minus 3 provinsi. “Jadi masyarakat kita persilahkan untuk mencoba. Buka terlebih dahulu website www.kpu.go.id. Lalu pilih kolom daftar pemilih sementara, masukkan nama provinsi, walikota/kabupaten. Kalau setelah dicoba belum ada, silakan cek ke kelurahan,” ujar Husni di Jakarta, Selasa (16/7).
Namun dari jumlah tersebut baru 104 juta jiwa yang telah melalui proses input data di KPU, dan namanya telah dapat dicek melalui website KPU. Sementara sisanya masih dikonfirmasi ulang.
Baca Juga:
Menurut Ketua KPU Husni Kamil Manik, langkah sentralistik dan terintergrasi bersifat online dilakukan sebagai upaya terobosan baru dalam Pemilu 2014. Dengan cara ini diharapkan dapat memudahkan masyarakat dan sekaligus meminimalisir kemungkinan terjadinya pelanggaran-pelanggaran yang ada.
Baca Juga:
JAKARTA – Hingga Selasa (16/7) Komisi Pemilihan Umum (KPU) mencatat terdapat 177 juta pemilih yang masuk Daftar Pemilih Sementara (DPS), minus
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi