Warga Sulit Dapatkan Pupuk
Rabu, 16 Januari 2013 – 08:05 WIB

Warga Sulit Dapatkan Pupuk
Bukan hanya itu saja, saat dihubungi berulang- ulang, pejabat publik yang satu ini enggan merespon banyak. Sekedar diketahui, saat ini Pemkab TTU tengah gencar memberdayakan masyarakat khususnya masyarakat petani untuk menghadapi pensiun petani. Namun perjalanan program pensiun petani ini sepenuhnya tidak didukung dengan pemberdayaan masyarakat petani terutama menyediakan pupuk. Hal ini jelas bertentangan dengan program Pemkab TTU yakni mempersiapkan petani menjelang pesiun petani. (mg-10/boy)
Baca Juga:
KEFAMENANU---Musim tanam yang saat ini sudah dimanfaatkan semua masyarakat Kabupaten TTU khususnya masyarakat petani untuk bercocok tanam ternyata
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024