Warga Sumsel Diminta Waspada
Minggu, 03 Mei 2020 – 12:57 WIB

Sebagian besar wilayah Sumsel akan mengalami hujan dengan intensitas sedang hingga lebat. Foto: Antara
Angin dari Barat Daya - Barat Laut dengan kecepatan 05 – 25 km/jam. Tinggi gelombang laut di Selat Gelasa, Selat Bangka bagian Utara dan Selatan 0.5 – 1.25 m, cuaca diperkirakan hujan ringan, dan angin dari Utara - Timur dengan kecepatan 4 – 15 Knots (8 – 27 km/jam). (antara/jpnn)
BMKG memperkirakan sebagian besar wilayah Sumatera Selatan akan mengalami hujan dengan intensitas sedang hingga lebat.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- BKBK Jadi Cara Herman Deru Dorong Percepatan Pembangunan Infrasturktur Lahat
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah