Warga Temukan Bayi di Tumpukan Batu
Senin, 02 Juni 2014 – 15:39 WIB

Warga Temukan Bayi di Tumpukan Batu
Kepala Unit Pelayanan Teknis (KUPT) Puskesmas Polak Pisang, Kecamatan Kelayang dr Rovina didampingi bidan piket Arianti mengataka, bayi berkulit sawo matang berjenis kelamin laki-laki ini dalam keadaan sehat dengan berat 2,5 kilogram. ‘’Sewaktu diantar ke sini, kondisi bayi cuma pakai gurita dan bedung serta handuk kecil. Diperkirakan baru dilahirkan beberapa jam yang lalu, dibuktikan dari tali pusat dan kotoran yang masih lengket di tubuhnya,’’ ujarnya. (kas)
Baca Juga:
Warga Desa Dusuntua, Kelayang, Indragiri Hulu, Riau heboh. Pasalnya, bayi berjenis kelamin laki-laki yang diperkirakan baru saja dilahirkan, ditemukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka