Warga Tulang Bawang Minta Ketua DKPP Dipecat
Selasa, 30 Oktober 2012 – 17:36 WIB

Warga Tulang Bawang Minta Ketua DKPP Dipecat
"Padahal pemberhentian seorang PNS merupakan kewenangan di bawah koordinasi Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara (Kemenpan) bukan DKPP. Tindakan Jimly Ini merupakan sikap membabi buta, arogan, aneh dan patut kita pertanyakan," ujarnya.
Aliansi warga Tulang Bawang itu mendesak DKPP untuk mencabut putusannya yang bernomor 17/DKPP-PKE-I/2012. Mereka juga meminta DKPP mengembalikan jabatan kelima komisioner KPU Tulang Bawang. (dil/jpnn)
JAKARTA - Sekelompok warga dari Kabupaten Tulang Bawang, Provinsi Lampung mendatangi kantor KPU dan Bawaslu. Kelompok yang menamakan diri Aliansi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki