Warga Victoria Diminta Mewaspadai Orang yang Baru Mengunjungi Indonesia
Rabu, 19 Februari 2020 – 19:38 WIB

Mereka yang datang dari Indonesia ke Victoria diminta memeriksakan kesehatan bila mengalami masalah pernapasan akut. (AP: Mark Schiefelbein)
Hingga saat ini sudah ada empat kasus corona di negara bagian Victoria, yang beribukota Melbourne.
Sementara di negara bagian New South Wales tercatat ada empat kasus positif dan 159 kasus masih dalam penyelidikan.
Lima orang dinyatakan positif tertular virus corona di negara bagian Queensland.
Secara keseluruhan, Austaralia masih memberlakukan larangan perjalanan dari China dan telah diperpanjang setidaknya hingga 22 Februari.
Karenanya, sekitar 80 persen atau 100 ribu mahasiswa asal China yang sudah terdaftar di berbagai universitas di Australia sampai sekarang belum tiba, padahal tahun ajaran baru 2020 akan dimulai sebentar lagi.
Simak berita-berita lainnya dari ABC Indonesia.
Pemerintah negara bagian Victoria mengeluarkan peringatan untuk berhati-hati terhadap mereka yang baru datang dari beberapa negara, termasuk Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya