Warisan Dorce Gamalama Belum Selesai Dibagi, Hotman Paris Siap Lakukan Ini
Kamis, 01 September 2022 – 21:12 WIB

Pengacara Hotman Paris Hutapea. Foto: Romaida/JPNN.com
Sebelumnya, Erlina mengatakan bahwa surat wasiat mendiang Dorce Gamalama tidak diketahui keberadaannya.
Konon, surat tersebut dipegang oleh kuasa hukum Dorce. "Sudah tujuh bulan enggak ada kabarnya," ungkap Erlita. (jlo/jpnn)
Hotman Paris bersedia membantu Elita, kakak mendiang Dorce Gamalama, terkait warisan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Dukung Paula Verhoeven, Hotman Paris: No Viral No Justice
- Terungkap, Ini Alasan Hotman Paris Bangun Masjid
- Hotman Paris Enggan Jadi Kuasa Hukum Paula Verhoeven, Ini Alasannya
- Tawari Paula Verhoeven jadi Aspri, Hotman Paris: Saya Yakin Bisa Bayar Lebih Mahal
- 3 Berita Artis Terheboh: Saran Hotman Paris, Paula Verhoeven Bawa Bukti
- Ditawari Jadi Aspri Hotman Paris, Paula Verhoeven Merespons Begini