Warning Buat yang Masih Pakai Aplikasi Zoom, Silakan Baca
Kamis, 16 April 2020 – 10:23 WIB
Satu forum peretas membahas penggunaan alat yang disebut OpenBullet--yang memungkinkan pengguna mengakses set besar nama pengguna dan kata sandi yang ada untuk mencoba masuk ke situs yang berbeda--berhasil di Zoom.
Pemilik Tesla dan SpaceX Elon Musk dan Google bahkan melarang penggunaan Zoom untuk rapat internal perusahaan.
Pemerintah Singapura, Jerman dan Taiwan juga sudah melarang penggunaan Zoom.
Di Indonesia, aplikasi Zoom juga sangat populer, digunakan untuk rapat-rapat virtual perusahaan, bahkan pengajaran jarak jauh untuk sekolah. (ant/jpnn)
Dugaan bahwa aplikasi konferensi video, Zoom, tidak aman, semakin kuat seiring bukti-bukti baru yang menunjukkan hal itu bermunculan.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Asyik, Aplikasi Zoom Hadir di Android Auto, Meeting Enggak Perlu Pakai HP
- Zoom Events Tawarkan Pengalaman Baru Lewat 2 Fitur Anyar
- Zoom Mempersiapkan Fitur Terbaru Bernama Catatan, Ini Fungsinya
- Zoom Tambah Fitur Baru di Platformnya, Lebih Menarik
- Zoom Tambah Fitur Baru untuk Pengguna di Indonesia, Lebih Mudah, Cek nih
- Zoom Hadirkan Layanan Bahasa Indonesia