Warning!! Kejari Usut Korupsi di Dishub Kota Gorontalo
Jumat, 18 Desember 2015 – 08:55 WIB
jpnn.com - GORONTALO- Dugaan korupsi penyalahgunaan APBD 2015 di lingkungan Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Gorontalo mencuat. Kepala Kejari Kota Gorontalo, Indrasyah Djohan Nasution, menegaskan saat ini pihaknya mulai melakukan penyelidikan terkait kasus tersebut.
"Ada dua kasus. Saat ini masih dikumpulkan alat bukti dokumen dan sejumlah keterangan saksi," katanya kepada Radar Gorontalo (grup JPNN).
Meski sudah mulai bergerak, Indrasyah ternyata enggan memberikan penjelasan yang rinci terkait kasus apa saja yang saat ini menjadi dugaan korupsi jajarannya itu.
Baca Juga:
"Kami belum tetapkan tersangkanya. yang Pasti, kasus ini menjaid prioritas kami untuk selesai di awal tahun 2016 nanti," terangnya. (tr-10/dkk/jpnn)
GORONTALO- Dugaan korupsi penyalahgunaan APBD 2015 di lingkungan Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Gorontalo mencuat. Kepala Kejari Kota Gorontalo,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi