Wartawan Vivanews Ditikam
Jumat, 04 Maret 2011 – 08:59 WIB

Wartawan Vivanews Ditikam
Sementara Pemred Papua Pos Siagian dalam kesempatan itu mengatakan, pembentukan tim independen untuk mengungkap kasus ini merupakan hal positif. Namun demikian, pihaknya mengharapkan supaya teman-teman wartawan di lapangan lebih waspada, sehingga tidak terulang kejadian seperti ini.
Hal senada diungkapkan Pemred Pasific Pos, Angel Sinaga. Ia menghimbau kepada wartawan supaya melihat persoalan ini lebih jernih dan tidak mengikuti emosi, namun mencoba mendalami sejauh mana dan apa yang sebenarnya terjadi. Kepada pihak kepolisian, ia juga meminta, apapun hasil penyelidikannya supaya lebih transparan, sehingga tidak saling meduga-duga. (nal/fud)
JAYAPURA -- Kasus kekerasan terhadap jurnalis kembali terjadi di Papua. Jika sebelumnya menimpa seorang wartawan di Kabupaten Merauke, kini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya