Warung Manisan Ludes Terbakar, Petugas Temukan Mayat Pria Terpanggang, Ternyata
Selasa, 12 Juli 2022 – 22:54 WIB
Sedangkan satu korban jiwa tewas terpanggang atas nama Supri (59). Saat ini, pihaknya telah melakukan pengamanan dengan garis police line dan telah melakukan Olah TKP.
Untuk korban yang meninggal langsung dibawa ke RS Bukit Asam Medika (BAM) untuk divisum et repertum. Selanjutnya, dibawa keluarga untuk dimakamkan di TPU Desa Paduraksa.
Baca Juga: Buntut Kasus Mas Bechi, Ponpes Shiddiqiyah Jombang Langsung Ditinggal Para Santri
“Korban ditemukan tim PBK di antara puing-puing kebakaran. Untuk kerugian ratusan juta rupiah, tetapi untuk detail belum dihitung,” jelas AKP Widhi.(ozi/sumeks)
Supri, 59, warga Desa Paduraksa, Kecamatan Tanjung Agung, Kabupaten Muara Enim, tewas dalam kebakaran di warung miliknya, Senin (11/7) sekitar pukul 02.00 WIB.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Diduga Korupsi Dana Desa Rp 769 Juta, Kepala Desa Muara Baru Ditangkap
- Gelar Aksi, AMPD Minta Bawaslu RI Selamatkan Demokrasi di Sumsel
- BHS Dorong Percepatan Pembangunan Pelabuhan Tanjung Carat di Banyuasin
- Mendagri Sebut Elen Setiadi jadi Pj Gubernur Terbaik Kedua se-Indonesia
- Polres Musi Rawas Gerebek Transaksi Narkoba di Area Kebun Sawit
- Pelaku Curas Bersenpi di Mura Ditangkap, Tuh Tampangnya