Washington Sahkan Pernikahan Sejenis
Kamis, 09 Februari 2012 – 14:23 WIB
Enam negara bagian Amerika Serikat yang lain, Connecticut, Iowa, Massachusetts, New Hampshire, New York, Vermont dan Colombia telah terlebih dahulu mengizinkan pernikahan sejenis meski tetap kontroversial. Sedangkan California, pernihakan sesama jenis telah dilegalkan pada 2008 tapi dilarang melalui referendum yang juga disebut Preposition 8.
Baca Juga:
Di New Jersey, kaum Demokrat menyatakan akan melakukan voting pekan depan untuk melegalkan pernikahan sesama jenis. Namun Gubernur yang berasal dari kubu Republik, Chris Christie, bertekad memveto UU tersebut.(Haifa/ald/rmol)
WASHINGTON DC telah meloloskan UU Pernikahan Sesama Jenis yang akan segera dilegalkan secara hukum oleh Gubernur Christine Gregoire. Gubernur memiliki
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer