Waskita Beton Precast Optimistis Kinerja Bakal Pulih Pasca-Restrukturisasi Keuangan
Minggu, 08 Mei 2022 – 15:27 WIB
Untuk proyek di luar jalan tol, WSBP juga tengah berkontribusi dalam proyek Jembatan Penyebrangan Multiguna (JPM) Dukuh Atas, Infrastruktur G20 hingga Proyek Manyar Smelter.
Selain itu, WSBP juga terus menggencarkan ekspansi ke pasar luar negeri terutama di Kawasan Asia Tenggara, Timur Tengah, dan Afrika.
"Bersama dengan Waskita Karya selaku induk usaha, kami tengah menjajaki peluang proyek di beberapa negara di Afrika. Kami optimis produk beton pra-cetak Indonesia akan mampu bersaing di pasar global,” terang Poerbayu.(chi/jpnn)
Setelah restrukturisasi diselesaikan, manajemen Waskita Beton optimistis bisa membangkitkan kinerja dengan fundamental bisnis dan keuangan yang lebih sehat.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Siap Aliri Lahan 4.500 Hektar, Bendungan Temef Garapan Waskita Karya Diresmikan Presiden
- 3 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Proyek LRT Sumsel Ditahan Kejati, Siapa Saja?
- Ini Langkah Waskita Karya Menjaga Komitmen Antisuap
- Wahai Komut Waskita Karya, Berapa Duit Hasil Korupsi DJKA yang Dibagi-bagikan ke Pihak Lain?
- Belum Dihantam Bencana, Shelter Tsunami Waskita Karya Sudah Roboh, Yassalam
- KPK Dalami Rekanan Waskita Karya yang Mengerjakan Proyek Shelter Tsunami Tak Berguna di NTB