Waspada, 12 Makanan Ini Bisa Membuat Ibu Hamil Keguguran
Jumat, 30 Juni 2023 – 05:30 WIB

Buah Pepaya Muda. Foto : Ricardo/JPNN.com
12. Produk Susu yang Tidak Dipasteurisasi
Ini mengandung bakteri berbahaya, seperti Salmonella, listeria, dan lainnya.
Dalam banyak situasi, produk susu ini menyebabkan masalah yang mengancam jiwa bayi yang belum lahir, seperti gangguan saraf, atau bahkan keguguran.(fny/jpnn)
Ada beberapa jenis makanan yang ternyata bisa menyebabkan keguguran pada ibu hamil dan salah satunya adalah produk susu yang tidak dipasteurisasi.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Bersihkan Usus Besar dari Kotoran dengan Mengonsumsi 10 Makanan Ini
- 7 Makanan yang Cocok Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Cuaca Dingin
- 5 Makanan yang Jangan Dikonsumsi Saat Perut Kosong
- Wajah Terlihat Awet Muda dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini Secara Rutin
- Tips Pola Makan saat Ramadan Agar Turun Berat Badan Tiga Kali Lipat
- 3 Manfaat Terong Belanda, Baik Dikonsumsi Ibu Hamil