Waspada, 200 Titik Panas Muncul di Sumsel
Sabtu, 29 April 2023 – 13:35 WIB

Sebanyak 200 titik panas (hotspot) menyebar di berbagai wilayah per 26 April 2023 lalu. Ilustrasi Foto: Humas KLHK/JPNN.com
TMC tersebut sudah diaktifkan sejak Rabu (26/4). Kemudian diteruskan ke setiap kepala daerah di 17 kabupaten dan kota setempat.
"Untuk diketahui, TMC adalah kegiatan modifikasi atau merekayasa cuaca untuk meningkatkan potensi turunnya hujan. Salah satunya dengan menyemai garam dalam jumlah besar ke awan potensial," tutup Ansori. (mcr35/jpnn)
Jumlah titik panas ini meningkat pada periode yang sama yakni Maret 2023 dengan 91.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Gubernur Herman Deru Dampingi Menteri Nusron Wahid Serahkan Sertifikat Puslatpur TNI AD
- Menganggur & Banyak Utang, Eks Karyawan Bank di Palembang Pilih Mencuri Mobil
- CASN Palembang Ancam Demo Bila Menpan-RB Tak Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CPNS-PPPK
- Siaga Banjir dan Longsor, BPBD Sumsel Siapkan 100 Personel
- Ini Pesan Penting Gubernur Herman Deru saat Silaturahmi dengan Warga Babatan Saudagar
- Jawab Kebutuhan Masyarakat, Gubernur Herman Deru Resmikan Operasional KMP Puteri Leanpuri