Waspada, 3 Jenis Obat Lambung Ini tak Boleh Dikonsumsi Berkepanjangan

PPI merupakan jenis obat asam lambung yang banyak dijumpai di apotik. Fungsinya untuk menurunkan kenaikan asam lambung.
Obat ini bekerja dengan memberikan hambatan pada kinerja sel tubuh yang memproduksi asam. PPI juga bekerja untuk mencegah kerusakan pada organ lambung.
2. Antasida
Antacid atau antasida mungkin tak asing lagi bagi para penderita asam lambung. Obat ini bekerja dengan menetralkan asam lambung dengan cepat.
Antasida bisa dikonsumsi setelah makan, sebelum tidur, atau hanya saat asam lambung kambuh.
3. H2 Receptor Blocker
Obat lambung lainnya yang sering dijumpai di apotek adalah H2 Receptor Blocker. Obat ini bekerja dengan mengurangi jumlah produksi asam lambung dan mengurangi nyeri yang diakibatkan naiknya asam lambung/mag.
Dari tiga obat lambung tersebut, H2 Receptor Blocker paling jarang menimbulkan efek samping.
Minum obat lambung jangka panjang punya dampak buruk bagi kesehatan? Yuk, simak ulasannya di sini.
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro
- 6 Minuman untuk Penderita Asam Lambung
- Asam Lambung Naik, Redakan dengan Mengonsumsi 3 Makanan Lezat Ini
- 5 Minuman yang Ampuh Redakan Asam Lambung dengan Cepat
- 9 Makanan Ini Bikin Asam Lambung Naik Drastis
- 4 Makanan Pemicu Asam Lambung yang Wajib Anda Ketahui