Waspada, 4 Hal Ini Bisa Menjadi Pemicu Timbulnya Kanker Paru

Waspada, 4 Hal Ini Bisa Menjadi Pemicu Timbulnya Kanker Paru
Polusi udara. Foto dok jpnn

jpnn.com, JAKARTA - SELAIN penyakit jantung, kanker merupakan salah satu penyakit paling mematikan di dunia.

Salah satu kanker yang harus Anda waspadai adalah kanker paru-paru.

Kanker paru-paru umumnya disebabkan oleh polusi udara, merokok, dan lainnya.

Bahkan kalangan yang bukan merokok juga bisa terkena kanker paru-paru.

Lho kok bisa? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Gas radon

Penyebab utama kanker paru pada kelompok non-perokok adalah gas radon.

Gas ini secara alami ada di luar ruang dan tidak berbahaya.

Ada beberapa hal yang bisa menjadi penyebab timbulnya kanker paru seperti mutasi gen.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News