Waspada, 5 Makanan dan Minuman Ini Bisa Menjadi Pemicu Naiknya Asam Lambung Anda
Konsumsi tomat dalam jumlah yang terlalu banyak bisa memengaruhi sistem pencernaan.
Akibatnya, asam lambung akan naik ke kerongkongan yang bisa menyebabkan gejala yang tidak menyenangkan.
2. Kafein
Orang yang memiliki mag tidak dianjurkan mengonsumsi minuman berkafein, seperti kopi, dalam jumlah banyak.
Sebaiknya hindari kafein atau membatasi asupannya guna mencegah gejala mag bertambah parah.
Pasalnya, kafein dilaporkan bisa melemahkan otot pada katup kerongkongan bagian bawah.
Akibatnya, asam lambung bisa naik kembali ke kerongkongan dan memicu gejala yang mengganggu.
Selain melemahkan otot esofagus, kafein juga disebut bisa merangsang lebih banyak sekresi asam.
Hal itu bisa menyebabkan peningkatan hormon gastrin, yaitu hormon yang berfungsi merangsang lambung untuk menghasilkan asam lambung.
Ada beberapa makanan dan minuman yang justru bisa menjadi pemicu naiknya asam lambung seseorang dan salah satunya ialah tomat.
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- 7 Khasiat Tomat Campur Jeruk Nipis, Bantu Tingkatkan Gairah Pria
- 5 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Lambung
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini