Waspada, 5 Makanan Ini Bisa Menyebabkan Asam Urat Anda Kambuh Kembali

jpnn.com, JAKARTA - ASAM urat merupakan salah satu penyakit yang bisa menyerang siapa saja, bahkan anak muda.
Sebab, penyakit asam urat di usia muda kerap terjadi karena masalah pola hidup tidak sehat yang sering dijalani.
Umumnya, banyak yang mengonsumsi makanan pemicu asam urat.
Untuk itu, penting untuk menghindari makanan berikut supaya terhindar dari asam urat, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Makanan laut
Makanan ini memang memiliki banyak manfaat, tetapi tidak bagi pengidap asam urat, karena mengandung tinggi purin.
Beberapa makanan laut yang perlu dihindari yaitu kerang, ikan teri, sarden, tuna, tiram, udang, lobster, atau kepiting.
2. Daging merah
Daging merah seperti daging sapi, daging domba, perlu dihindari karena mengandung tinggi purin.
Sebaiknya, ganti daging merah dengan sumber protein nabati, seperti tahu dan tempe.
Ada beberapa jenis makanan lezat yang ternyata bisa menyebabkan asam urat Anda kambuh kembali dan salah satunya adalah tentu saja daging unggas.
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 9 Makanan Pemicu Sembelit yang Wajib Anda Ketahui
- 8 Makanan Kaya Antioksidan yang Wajib Anda Konsumsi