Waspada, 6 Tanda Anda Kecanduan Gula

Makan banyak gula juga berarti kemungkinan Anda tidak makan cukup protein dan serat, nutrisi penting untuk energi berkelanjutan.
3. Timbulnya masalah kulit.
Beberapa orang yang sensitif terhadap lonjakan insulin dari asupan gula bisa memicu kaskade hormonal, yang menyebabkan timbulnya jerawat atau rosacea.
4. Anda moodier dari biasanya.
Meningkatnya gula darah akibat konsumsi makanan manis menyebabkan perubahan suasana hati dan membuat Anda merasa lebih suka marah.
5. Kenaikan berat badan.
Kelebihan gula adalah kelebihan kalori dan karena tidak memiliki protein atau serat, maka hal itu tidak akan membuat Anda kenyang (sehingga Anda terus makan itu).
Hal ini juga memicu pelepasan insulin, hormon yang memainkan peran besar dalam kenaikan berat badan.
JPNN.com - Konsumsi gula yang berlebihan bisa menyebabkan hipertensi, depresi, obesitas, diabetes dan kelelahan.
- 5 Khasiat Air Rebusan Kayu Manis Campur Daun Serai, Bantu Obati Flu
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Manfaat Kayu Manis, Bikin Gairah Pasangan Makin Memuncak
- 3 Makanan Pemicu Obesitas pada Anak
- 4 Manfaat Daun Pandan, Bikin Diabetes Ogah Menyerang
- Momen Santap Lebaran, Pakar Gizi Ingatkan Hal Penting Ini