Waspada, 7 Makanan Ini Bisa Menyebabkan Rambut Rontok

jpnn.com, JAKARTA - WANITA mana yang tidak ingin memiliki rambut indah, sehat, kuat dan bercahaya.
Namun, saat ini, memiliki rambut indah, kuat dan sehat sedikit lebih sulit.
Kita sudah tahu bahwa stres dan polusi mendatangkan malapetaka pada rambut dan bisa menyebabkan rambut rontok.
Namun, apa yang tidak kita sadari adalah bahwa makanan tertentu juga berkontribusi pada masalah rambut rontok dan penipisan rambut.
Sementara orang umumnya mengaitkan masalah rambut dengan stres dan genetika, faktor mengejutkan lainnya adalah pola makan seseorang.
Tentu saja adil untuk mengatakan bahwa pola makan yang buruk bisa memperburuk kondisi rambut, atau bisa mempercepat kerontokan rambut.
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Ndtv.
https://food.ndtv.com/food-drinks/7-worst-foods-that-could-cause-hair-loss-expert-reveals-2340956?fbclid=IwAR1KIpFZ7So_siPbClKZpzJ1YIvAV2T8HW54USExJxyb9czMcK3Iu4Qb5js.
Ada beberapa makanan yang menyebabkan rambut rontok secara berlebihan dan salah satunya ialah ikan dan makanan indeks glikemik tinggi.
- 4 Makanan Ini Bikin Asam Lambung Naik dengan Mudah
- 10 Makanan untuk Kesehatan Mata yang Baik
- Gegara Cipratan Air, Sopir Mobil Pengangkut Ikan Dikeroyok
- Sembelit Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 8 Kombinasi Makanan Ini Mempercepat Proses Penurunan Berat Badan
- Tingkatkan Kadar Kalsium Tubuh dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini