Waspada! 8 Jenis Makanan ini Bisa Menurunkan Kekebalan Tubuh
5. Roti Putih
Roti putih ternyata juga termasuk sebagai makanan yang menurunkan kekebalan tubuh, lho.
Menurut XPS, FMT, and NASM Certified Trainer dari Amerika Serikat, CJ Hammond, roti putih juga bisa memicu peradangan dan menurunkan fungsi tubuh untuk menyembuhkan dirinya sendiri.
Bahkan, bagi orang-orang yang mengalami alergi gluten, roti putih bisa memperparah cedera dan sepenuhnya menekan fungsi kekebalan tubuh untuk melawan penyakit.
6. Alkohol
Segera hentikan kebiasaan mengonsumsi minuman beralkohol. Sebab, salah satu studi yang diterbitkan dalam jurnal Alcohol Research menemukan alkohol bisa menyebabkan sistem kekebalan tubuh menurun, apalagi jika dikonsumsi secara berlebihan.
Studi yang sama juga menghubungkan konsumsi alkohol berlebih dengan peningkatan risiko penyakit sepsis, pneumonia, dan penyakit ARDS (Acute Respiratory Distress Syndrome).
7. Kafein
Faktanya, terdapat beberapa makanan yang bisa menurunkan kekebalan tubuh. Makanan-makanan ini mesti dibatasi, agar Anda tidak mudah terserang penyakit.
- IDI Brebes Ajak Masyarakat Mengenali Penyakit Radang Usus dan Pengobatannya
- 5 Khasiat Kismis, Bantu Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 5 Manfaat Kacang Polong, Bantu Lindungi Tubuh dari Penyakit Kronis Ini
- IDI Banjarnegara Ungkap Pengobatan yang Tepat untuk Penderita Diabetes Melitus
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Kebijakan Tom Lembong Impor Gula Sesuai Kepmenperindag 572, Tak Bisa Dipidana