Waspada, Ini 12 Tanda Mencurigakan Suami sedang Selingkuh
Selasa, 28 September 2021 – 09:43 WIB

Perselingkuhan. Foto : Ricardo/JPNN.com
Istri tentu senang menerima hadiah dan kejutan, terutama jika itu dari pasangan kamu.
Namun, ketika suami tiba-tiba menghujani dengan hadiah dan perhatian, ini juga bisa menjadi tanda dia berselingkuh.
Hati nuraninya yang bersalah membuatnya melakukan hal-hal ini, untuk mengimbangi kecurangannya juga mengalihkan kecurigaan istri melalui pemberiannya.
10. Bahas wanita lain
Apakah suami membahas rekan kerja barunya yang merupakan seorang wanita?
Apakah dia tampak sangat menyukainya, karena dia tidak bisa berhenti membicarakannya?
Hal ini bisa menjadi tanda dia tertarik pada wanita tersebut.
Dia selalu memikirkan wanita tersebut, sampai-sampai tidak bisa berhenti membicarakannya.
Ada beberapa tanda mencurigakan suami sedang selingkuh dengan wanita lain seperti berbohong.
BERITA TERKAIT
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- Komisi Yudisial Bakal Proses Aduan Paula Verhoeven
- Begini Kronologi Hubungan Revelino dengan Lisa Mariana, Oh Ternyata
- Paula Verhoeven: Tidak Ada Perselingkuhan Selama Saya Menjalani Pernikahan
- Lisa Mariana: Satu Kali ke Palembang, Tiga Hari Saya Berhubungan