Waspada, Ini 3 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Baik untuk Penderita Penyakit Ini

Waspada, Ini 3 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Baik untuk Penderita Penyakit Ini
Tomat. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - SIAPA yang tidak suka tomat. Buah yang satu ini bisa dijadikan salah satu bahan berbagai hidangan gurih.

Selain itu, tomat juga bisa Anda olah dalam bentuk jus yang menyegarkan.

Tomat dipercaya bisa menurunkan berat badan, menekan risiko kanker, dan penyakit lainnya.

Namun, buah ini ternyata juga bisa mendatangkan masalah bagi kesehatan Anda.

Apalagi, bagi mereka yang sudah memiliki riwayat penyakit tertentu, dianjurkan berhati-hati saat mengonsumsi tomat.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Masalah Kencing

Tomat ternyata juga bisa mengiritasi kandung kemih. Selain itu, tomat bisa menyebabkan inkontinensia urine.

Dalam beberapa kasus tertentu, tomat bisa menyebabkan munculnya rasa terbakar di kandung kemih.

Ada beberapa efek samping makan tomat secara berlebihan untuk kesehatan tubuh Anda serta berbahaya jika dikonsumsi oleh penderita penyakit ini.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News