Waspada, Ini 3 Tanda Gula Darah Meningkat Terlalu Tinggi dan Komplikasi yang Bisa Terjadi
2. Penurunan berat badan
Gula darah tinggi bisa menyebabkan penurunan berat badan yang tiba-tiba atau tidak bisa dijelaskan.
Hal ini terjadi karena sel-sel tubuh tidak mendapatkan glukosa yang dibutuhkan, sehingga tubuh membakar otot dan lemak untuk mendapatkan sumber energi.
3. Mati rasa dan kesemutan
Gula darah tinggi juga bisa menyebabkan mati rasa, terbakar, atau kesemutan di tangan dan kaki.
Hal ini disebabkan oleh neuropati diabetik, suatu komplikasi diabetes yang sering terjadi setelah kadar gula darah seseorang meningkat terlalu tinggi selama beberapa tahun.
Seiring waktu, gula darah tinggi mengakibatkan kerusakan pada organ dan sistem tubuh.
Kerusakan pada pembuluh darah menyebabkan komplikasi, termasuk serangan jantung atau stroke, kerusakan pada mata dan kehilangan penglihatan.
Ada beberapa tanda kadar gula darah Anda meningkat terlalu tinggi dan bisa menimbulkan komplikasi jangka panjang.
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 5 Khasiat Air Kunyit Campur Daun Serai, Bikin Gula Darah Ambyar
- Gula Darah Aman Terkendali dengan Mengonsumsi 3 Herbal Ajaib Ini
- 5 Khasiat Air Kelapa Muda, Kesehatan Ginjal Bakalan Terjaga
- 5 Manfaat Madu Campur Air Hangat, Kulit Makin Awet Muda