Waspada, Ini 5 Bahaya Mengerikan Menggunakan Herbal Secara Langsung ke Kulit
Senin, 21 April 2025 – 08:38 WIB

Meski dikenal sebagai solusi alami, tidak semua bahan herbal aman digunakan secara topikal tanpa uji klinis atau petunjuk yang tepat. Ilustrasi: Erwin/JPNN.com
Meskipun banyak manfaat dari penggunaan herbal, bukan berarti kamu boleh menggunakannya sembarangan.
Selalu lakukan patch test selama 24 jam sebelum mengaplikasikan herbal ke seluruh wajah atau tubuh.
Bila memungkinkan, konsultasikan dulu dengan ahli atau gunakan versi herbal yang telah diformulasikan menjadi produk kosmetik dan terdaftar BPOM.
Cara penggunaan juga harus diperhatikan. Contohnya, lidah buaya sebaiknya dikupas dan dibersihkan dari lendir kuningnya sebelum digunakan, karena bagian tersebut bisa memicu gatal.
Kunyit sebaiknya dikeringkan dan digunakan dalam bentuk bubuk untuk mengurangi risiko pewarnaan kulit permanen.(fny/jpnn)
Ada beberapa efek samping mengerikan menggunakan herbal secara langsung ke kulit dan salah satunya ialah bisa menimbulkan alergi dan iritasi kulit.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 7 Manfaat Rutin Mengonsumsi Jamu Tradisional untuk Kulit yang Bikin Kaget
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa