Waspada, Ini 7 Penyakit Jantung yang Bisa Menyerang Penyintas Covid-19
Kamis, 07 April 2022 – 04:06 WIB
Penyakit ini sangat penting dan elektrokardiogram (EKG), ekokardiogram atau MRI jantung mungkin diperlukan untuk diagnosis.
4. Perikarditis
Ini adalah peradangan pada perikardium atau membran jantung.
Penyakit ini juga muncul sebagai efek samping dari perang melawan virus, terkadang virus bisa langsung menyerang perikardium.
Gejala perikarditis yang paling umum biasanya nyeri dada yang parah, digambarkan sebagai tajam dan menusuk.
Rasa sakit lebih terasa saat batuk, menelan, bernapas dalam-dalam atau berbaring.
Rasa sakit mungkin sedikit berkurang saat duduk atau condong ke depan.
Obat antiinflamasi dan nyeri mungkin diperlukan dalam pengobatan perikarditis mendadak (akut).
5. Trombosis arteri koroner
Gumpalan juga bisa terbentuk di pembuluh jantung setelah kasus Covid-19 yang parah.
Ada beberapa penyakit jantung yang bisa menyerang penyintas Covid-19 dan harus segera diatasi seperti misalnya trombosis arteri koroner.
BERITA TERKAIT
- Indonesia Re Selenggarakan Pelatihan untuk Tingkatkan Pelayanan dalam Asuransi
- 5 Khasiat Air Garam yang Bikin Kaget, Berat Badan Bakalan Ambyar
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- 4 Manfaat Kacang Hijau yang Luar Biasa, Bikin Jantung Bahagia
- Penyakit Jantung Mengancam Kaum Muda, Dexa Medica Beri Skrining Gratis